Monday, January 16, 2017

PENGERTIAN DAN SEJARAH HTML

HTML?? ada yang tau HTML?? HTML adalah bahasa pemrograman web yang sering digunakan..
nah situs situs yang sudah banyak anda kunjungi sebagian besar menggunakan bahasa pemrograman HTML…
  1. pengertian html
    HTML adalah singkatan dari Hyper Text Markup Language yaitu suatu metode untuk mengimplementasikan (mengubah)  konsep hypertext dalam suatu naskah atau dokumen. HTML merupakan pengembangan dari standar pemformatan dokumen teks yaitu Standard Generalized Markup Language (SGML). HTML sebenarnya adalah dokumen ASCII atau teks biasa, yang dirancang untuk tidak tergantung pada suatu sistem operasi tertentu.
    HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C).  nah,itulah sekilas pengertian HTML selanjutnya kita akan membahas awal mula perkembangan HTML.
  2. Awal Mula Perkembangan HTML                                                                                           Selamat siang para pembaca. siang ini saya akan menjelaskan sedikit tentang HTML. Pasti kalian sudah pada tau HTML kn??? Disini saya akan menjelaskan sedikit tentang sejarah dan perkembangan HTML. Semua pasti penasaran kan…..langsung saja yuk kita liat d TKP…
Sejarah HTML diciptakan oleh Timothy John  Berners-lee Robert   dan pertama dipopulerkan oleh browser mosaic ketika mereka bekerja di CERN pada tahun 1989 (CERN adalah lembaga penelitian fisika energi tinggi di Jenewa) mengusulkan dan menyusun ENQUIRE, sebuah sistem untuk ilmuwan CERN dalam membagi dokumen. Pada saat itu Tim Barners Lee sedang menjalankan sebuah proyek yang berbasiskan konsep hypertext untuk memfasilitasi pembagian dan pembaharuan informasi diantara para peneliti, tujuan awalnya adalah agar setiap peneliti dapat melakukan share atau membagikan ilmu terhadap apa yang telah ditemukan selama proses penelitian, berkat bantuan dari Robert Cailliau akhirnya prototipe bernama Enquire tercipta dari sinilah Sejarah HTML dan Perkembangan HTML5 dimulai . Tim Berners-Lee menciptakan HTML pada tahun 1989 sebagai cara sederhana namun efektif untuk mengkodekan dokumen elektronik. Bahkan, tujuan awal dari web browser adalah untuk melayani pembaca untuk membuka dokumen berformat HTML.
Dulunya web hanya berisi teks,sehingga terkesan monoton dan tidak menarik,seperti file.txt dalam mengaksesnya user menggunakan sebuah
terminal hal itu sangat tidak menyenangkan Sedangkan sekarang web sudah sangat berbeda,web yang sekarang sering kita lihat dalam situs-situs dilengkapi dengan audio dan background animasi yang menarik untuk dilihat. Bahkan sudah banyak sekali website yang berisi kumpulan video  yang bisa kita download dengan mudah seperti website oplovers, kurogaze, samehadaku, mangaku, animesubindo, wibudesu,dll yang menjadi tempat ngumpulnya para penikmat anime untuk mendownload anime kesukaann.
kalo lo belom ngerti klik disini!

No comments:

Post a Comment